Kodam IM Ikut Sukseskan Pelantikan PSBI Banda Aceh

 

BANDA ACEH, Kodam Iskandar Muda (IM) melalui satuan Perhubungan Kodam (Hubdam IM) dan Zeni Kodam (Zidam IM) memberikan dukungan pada konferensi wilayah pelantikan pengurus Punguan Simbolon Dohot Boruna Indonesia (PSBI) Kota Banda Aceh.

Acara tersebut berlangsung di Gereja Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) di Kampung Mulia, Kuta Alam, Kota Banda Aceh, Sabtu (05/2/2022).