๐—ฆ๐—ฎ๐˜๐—ด๐—ฎ๐˜€ ๐—ฌ๐—ผ๐—ป๐—ถ๐—ณ ๐Ÿญ๐Ÿญ๐Ÿฒ/๐—š๐—ฎ๐—ฟ๐—ฑ๐—ฎ ๐—ฆ๐—ฎ๐—บ๐˜‚๐—ฑ๐—ฟ๐—ฎ ๐—๐—ฎ๐—น๐—ถ๐—ป ๐—ž๐—ฒ๐—ฎ๐—ธ๐—ฟ๐—ฎ๐—ฏ๐—ฎ๐—ป ๐—ฑ๐—ฒ๐—ป๐—ด๐—ฎ๐—ป ๐—ช๐—ฎ๐—ฟ๐—ด๐—ฎ ๐—•๐—ถ๐—ป๐—ฎ๐—ฎ๐—ป

Mimika โ€“ Demi menjalin keakraban dengan Warga binaan Anggota Personel Pos Banti Satgas Pam Obvitnas PT Freeport Indonesia Yonif 116/Garda Samudra melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga Desa Banti, Distrik Tembagapura, Kabupaten Mimika, Papua Tengah, Selasa (23/08/2024).

Dansatgas Pam Obvitnas PT. Freeport Indonesia Yonif 116/Garda Samudra, Letkol Inf Novi Widyanto,S.E., mengatakan, sebagai personel Satgas harus aktif dalam berbagai kegiatan yang berada di seputaran Pos. Salah satunya, melakukan pendekatan dengan cara berinteraksi secara secara langsung dengan warga.

โ€œKegiatan ini merupakan bentuk upaya Personel Pos Banti guna menjalin silaturahmi dan mempererat hubungan antara masyarakat dengan TNI, sehingga kemanunggalan TNI dan rakyat semakin kuat,โ€ Ujar Dansatgas.

Masyarakat Desa Banti menyampaikan ucapan terima kasih kepada Personel Pos Banti atas kepedulian serta kebaikannya, Semoga Tuhan YME, selalu melindungi dan memberikan Kekuatan serta kesehatan untuk Personel Pos Banti dalam setiap tugasnya,(Penyonif116)