Kutacane – Peduli dengan kebersihan dan kesehatan lingkungan, Babinsa jajaran Kodim 0108 Agara bersama mahasiswa UIN Arraniry banda aceh bergotong royong bersama warga masyarakat membersihkan lingkungan dan rumah warga pasca banjir bandang Jalan di Desa lak lak Kecamatan Ketambe Kabupaten Aceh Tenggara, Selasa (27/01/2026).
Peltu Jumadin Selian Danposramil Ketambe ,menyampaikan diketahui bahwa sampah- sampah dan sisa lumpur tersebut dibuang Ini adalah sampah yang dibuang oleh oknum masyarakat yang tidak pada tempatnya, oleh karena itu perlu dibersihkan hal ini dilakukan agar menjaga lingkungan tetap bersih, sehat dan mencegah berkembangnya bibit penyakit” ungkap Babinsa.
Selaku Babinsa di wilayah itu,memiliki tanggung jawab untuk mensuport kegiatan bersih- bersih desa khususnya sampah dan sisa material ini sehingga dapat menggugah dan mengajak masyarakat lain agar selalu menjaga kebersihan lingkungan sehingga dengan pola hidup bersih dan sehat di harapkan warga masyarakat selalu dalam keadaan bersih dan sehat.
Kami berharap agar warga masyarakat tetap bersemangat pasca bencana banjir dan bisa beraktifitas kembali seperti semula,
(Pendim Agara).
